Planetarium dan Observatorium Tutup Layanan sampai Libur Lebaran |
Destinasi wisata edukasi ini akan menutup layanannya sampai libur Lebaran 2018.
Penutupan ini berlangsung mulai 25 Mei - 21 Juni 2018 di seluruh kawasan Planetarium dan Observatorium, Pusat Kesenian Jakarta, Taman Ismail Marzuki.
Agen Casino Online
Tentunya wahana-wahana favorit seperti pertunjukan Teater Bintang dan Pameran Astronomi juga ditutup.
Kepala Satuan Pelaksana Teknik Pertunjukan dan Publikasi Planetarium, Eko Wahyu Wibowo, mengatakan saat ini pihaknya sedang melakuak proses fumigasi dalam rangka memberi kenyamanan para pengunjung.

Fumingasi
sendiri merupakan salah satu proses pembersihan dan pengendalian hama,
yang akan dilakukan di gedung-gedung Pusat Kesenian Jakarta, Taman
Ismail Marzuki.
Proses ini merupakan yang pertama kali dilakukan semenjak Planetarium dibuka. Namun ke depannya direkomendasikan menjadi kegiatan pembersihan rutin tiga tahun sekali.
Baca Juga : Krapyak dan Salatiga, Potensial Macet Parah Saat Mudik 2018
"Masalah waktu kita hanya mngikuti dari rekomendasi pihak pelaksana, karena mereka melakukan kegiatan sesuai SPK atau Surat Perintah Kerja," pungkas Eko.
EmoticonEmoticon